Emil Audero Mendapatkan Clean Sheet Kedua Dengan Inter Milan

Spread the love

Info Bola Terupdate– Emil Audero berhasil mencatatkan cleansheet ke dua saat ini bersama milan dengan mengalahkan Empoli. Inter menjamu Empoli pada pekan 30 seri A 2022/2024, selasa dini hari wib. Bertanding dalam kandang sendiri Nerazuri menang telak dengan skor 2-0.

TUan rumah mulai membuka gol melalui Federico Dimarco pada babak pertama, dan kemudian kembali menambahkan golmelalui aksi alexis sanchez pada babak kedua.

Kemenangan ini semakin memperkuat posisi Inter Milan pada posisi pertama klasemen sementara serie A dengan poin 79 dari total 30 pertandingan.

Baca Juga : Sindiran Guardiola : Mungkin Dengan Membunuh Seseorang Adalah Solusinya: Emil Audero Mendapatkan Clean Sheet Kedua Dengan Inter Milan

Clean Sheet Kedua Emil Audero Bersama Milan

Audero tampil sebagai starter pada saat melaawan empoli, dia sangat di percaya untuk menggantikan posisi kiper utama, yan sommer yang saat ini masih belum fit.

Emil juga menunjukkan penforma yang sangat mengesankan dibawahg mistar gawang. Kiper yang berusia 27 tahun ini melakukan beberapa kali penyelamatan krusial dengan menjaga gawangnya agar tidak ada kebobolan.

Bagi audero ini merupakan clean sheet kedua bersama milan pada serie A. Sebelumnya ia membantu milan untuk menaklukkan lecce 4-0.

Secara total saat ini dia sudah bermain dengan milan sebanyak 5 pertandingan. Dan ia mampu mencatatkan dua clean sheet dan kebobolan 5 gol sampai dengan saat ini.

Perasaan Sang Kiper

Audero merasa sangat senagn dengan keberhasilannya menciptakan clean sheet lagi untuk milan pada saat menaklukkan Empoli pada laga lanjutan serie A.

“Pertandingan ini mungkin lebih sulit daripada perkiraan. Terutama pada babak pertama di mana mereka menyerang dan sangat mempersulit penjagaan kami,” ujarnya pada Inter TV

“Kami juga mencatakan clean Sheet Sehingga ini lebih menggembirakan.”

“Yang penting adalah meraih kemenagan setelah hasil seimbang saat melawan napoli. Jadi kami kembali meraih tiga poin dan memberi signal kepada rival.”

Related Posts

Ruang Ganti Memanas, Raphinha Semprot Lamine Yamal!

Spread the love

Spread the loveInfo Bola Terupdate – Ruang Ganti Memanas, Raphinha Semprot Lamine Yamal! Ketegangan di balik layar usai kekalahan FC Barcelona pada Real Madrid terkuak. Raphinha tak tahan lagi dan menuding…

Musim Kelam Liverpool! Duka Jota & Transfer Kacau Bikin Hancur!

Spread the love

Spread the loveInfo Bola Terupdate – Musim Kelam Liverpool! Duka Jota & Transfer Kacau Bikin Hancur! Klub merah menghadapi badai emosional dan kekacauan transfer yang mengguncang pondasi mereka. Mulai dari tragedi…

You Missed

Ruang Ganti Memanas, Raphinha Semprot Lamine Yamal!

Ruang Ganti Memanas, Raphinha Semprot Lamine Yamal!

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester United Nanti Malam !

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester United Nanti Malam !

Musim Kelam Liverpool! Duka Jota & Transfer Kacau Bikin Hancur!

Musim Kelam Liverpool! Duka Jota & Transfer Kacau Bikin Hancur!

Shin Tae-yong Balik Lagi? Ini Alasan Andre Rosiade

Shin Tae-yong Balik Lagi? Ini Alasan Andre Rosiade

El Clasico Panas! Mbappe dan Bellingham Jadi Mimpi Buruk Barca

El Clasico Panas! Mbappe dan Bellingham Jadi Mimpi Buruk Barca

Prediksi Al Hazem vs Al Nassr 26 Oktober 2025

Prediksi Al Hazem vs Al Nassr 26 Oktober 2025