Info Bola Terupdate – Lionel Messi di bandingkan oleh Carles Puyol, dengan gelandang serang Chelsea, Eden Hazard karena punya kemiripan skill.
Bintang Chelsea, Eden Hazard merasa perbandingan antara dia dengan Lionel Messi tak selayaknya muncul lantaran memilki gaya permainan yang mirip.
Pujian pun semakin meningkat seiring sang gelandang internasional Belgia tampil cemerlang saat membawa The Blues juara Liga Primer Inggris.
Hazard merupakan pemain kunci untuk Chelsea dan Belgia dalam beberapa tahun terakhir, Musim lalu dengan membukukan 16 gol.
Bersama The Blues Hazard telah menghasilkan 87 gol dan 73 assist dari 288 pertandingan. Dan Hazard mencetak 21 gol dan 22 assist dari 83 caps bersama tim nasional.
Legenda Barcelona Carles Puyol menyatakan kalau gelandang serang Chelsea Eden Hazard masih belum bisa menyamai capaian Lionel Messi.
Carles Puyol Saforcada, lahir 13 April 1978 adalah seorang pesepakbola profesional pensiunan Spanyol
Terutama seorang bek tengah, ia juga bisa bermain di kedua sisi. Sebagian besar sebagai bek kanan, dan di anggap sebagai salah satu bek terbaik dari generasinya.
Hazard di puji puyol sebagai pemain yang fantastis. Namun ia menganggap sang gelandang serang masih memiliki banyak waktu untuk berkembang lagi.
Kita membicarakan tentang pemain-pemain yang luar biasa. Bukan hanya untuk satu musim, mereka sudah berada di level yang maksimal dalam sepuluh tahun sekarang ini.
“Saya tidak merasa ia sudah berada di level itu, Buat saya, Messi adalah pemain terbaik di dunia dan dalam sejarah.
Eden Hazard adalah pemain yang fantastis. “Ia adalah pemain yang membuat perbedaan dan memiliki banyak waktu untuk berkembang.”‘
Meski memiliki gaya permainan yang serupa, Hazard tetap enggan di bandingkan dengan Messi yang terlihat lebih konsisten dalam urusan mencetak gol.
Memang sama-sama bertubuh kecil dan lincah, tapi ia lebih sering mencetak gol dalam setiap pertandingan yang di mainkan.
Hazard saat ini sedang mengemban tugas bersama tim nasional Belgia, yang akan menjalani laga uji coba internasional lawan Arab Saudi.
Demikian informasi yang dapat kami berikan mengenai Messi di bandingkan dengan Eden Hazard.
Semoga dapat menambah wawasan para bolamania nusantara.