PHILIPPE COUNTINHO SIAP POTONG GAJI DEMI BARCELONA

Spread the love

Info Bola Terupdate –  Bintang muda Liverpool Philippe Countinho di kabarkan sedang menuju pintu keluar.  Dan lebih memilih untuk bergabung dengan Barcelona.

INFO BOLA TERUPDATE

PHILIPPE COUNTINHO MENUJU KE BARCELONA

Rumor Transfer semakin hari semakin kencang saja. Setelah Philippe Countinho di kabarkan siap menurunkan gajinya di Liverpool agar segera bisa bergabung dengan klub raksasa Spanyol yakni Barcelona. Manajemen Barcelona sendiri di kabarkan sedang berada di London pekan ini.  Di mana utusan dari Barcelona ini di manfaatkan dengan bertemu Agen Countinho

Selama pertemuan kedua agensi tersebut. Agen Countinho sendiri menegaskan bahwa sang gelandang akan dengan senang hati mendapatkan gaji yang lebih kecil di banding yang ia terima di Liverpool guna untuk bergabung dengan Barcelona yang mempunyai pemain bintang yang bisa di gunakan untuk bersaing sebagai juara.

Barcelona sendiri di kabarkan tidak memiliki banyak dana untuk belanja pemain lagi di karena Barcelona sendiri baru memberikan kontrak baru Messi yang di kabarkan sangat besar. Namun info menyebutkan bahwa Countinho sendiri akan tetap bergabung dengan Barcelona meskipun pemasukan untuk dirinya sendiri sedikit.

Countinho sangat yakin karena jika dirinya bisa membantu klub memenangi banyak gelar maka bonus yang di dapatkan jauh lebih besar. Namun jalan Countinho menuju ke Barcelona harus terhalang pintu besar.  Setelah Jurgen Klopp tidak akan melepas Countinho dengan harga murah begitu saja. Philippe Countinho musim lalu cukup tampil dominan dan impresif bersama Liverpool di bawah asuahan Klopp. Namun ketertarikan dari Klub besar seperti Barcelona membuat dirinya untuk berpikir dua puluh ribu kali untuk menolak  Barcelona yang di kenal sebagai klub raksasa Eropa yang haus akan juara.

Barcelona sendiri ingin merekrut Philippe Countinho di karenakan Neymar Dos Santos Junior di kabarkan ingin meninggalkan Barcelona. Neymar sendiri di kabarkan akan di bayar mahal oleh PSG dan siap untuk pecahkan rekor transfer musim panas ini. Neymar yang di lansir dari situs berita ternama menyebutkan bahwa dia sudah tidak betah di Barcelona dan lebih memilih bergabung bersama PSG musim panas ini.

admin

Kami adalah penulis dari RajaInfoBola untuk para pecinta bola di Indonesia.

Related Posts

MU Siapkan Regenerasi! 4 Pemain Muda Calon Pewaris Casemiro

Spread the love

Spread the loveInfo Bola Terupdate – MU Siapkan Regenerasi! 4 Pemain Muda Calon Pewaris Casemiro — Manchester United resmi kehilangan Casemiro akhir musim ini setelah kontraknya habis. Klub kini buru gelandang…

Resmi! Daftar 16 Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Champions

Spread the love

Spread the loveInfo Bola Terupdate – Resmi! Daftar 16 Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Champions mengungkapkan fakta paling panas jelang fase gugur. Arsenal sudah memastikan tiket otomatis, sementara klub top…

You Missed

MU Siapkan Regenerasi! 4 Pemain Muda Calon Pewaris Casemiro

MU Siapkan Regenerasi! 4 Pemain Muda Calon Pewaris Casemiro

Resmi! Daftar 16 Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Champions

Resmi! Daftar 16 Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Champions

Yang Tak Diberikan Amorim, Justru Ditunjukkan Michael Carrick

Yang Tak Diberikan Amorim, Justru Ditunjukkan Michael Carrick

Prediksi Manchester United vs Man City Nanti Malam

Prediksi Manchester United vs Man City Nanti Malam

5 Kekalahan Paling Memalukan Real Madrid di Copa del Rey

5 Kekalahan Paling Memalukan Real Madrid di Copa del Rey

Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal Pertandingan Liga Inggris 2026

Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal Pertandingan Liga Inggris 2026